Hidup Untuk Makan atau Makan Untuk Hidup?

Hidup Untuk Makan atau Makan Untuk Hidup?

Pertanyaan singkat yang sederhana itu bisa membuat hidup kita berubah bumi dan langit!

kenapa kita butuh makan?
dan makanan apa yang kita butuhkan?

Coba lihat makanan disekitar kantor atau rumah Kamu.
Coba lihat kebiasaan orang-orang disekeliling kita…
Kulineran, coba makan ini itu, ada cafe baru buka

Benarkah kita kekurangan makanan?

“Tanpa disadari banyak orang memilih hidup ini hanya untuk makan”

Pagi sarapan apa…
Camilan pagi apa…
Siang mau coba menu baru apa…
Sore teman ngopi/ngeteh apa…
Makan malam coba di restoran mana…

Dan serunya…

Gemuk itu dianggap lambang kesuksesan
Gemuk itu dianggap sehat

kalau KURUS,
dianggap banyak pikiran
banyak masalah hidup
tidak bahagia
kena penyakit

Data dari dr. Mark heyman mengatakan :

saat ini populasi orang obesitas adalah 2,5x dibandingkan orang underweight

diet ketogenik

Dan pembenaran di benak Kamu juga sering muncul : “Dinikmati saja, hidup sekali jangan dibikin susah…kepengin makan ya makan saja… repot banget gak boleh makan ini itu”

Hingga suatu saat, datang tamu tidak diundang: PENYAKIT

Bersyukur pengetahuan terus berkembang, hingga akhirnya ilmu nutrisi kembali lagi (walau sebenarnya sudah dilakukan nenek moyang manusia sejak dulu). Ketika sekolah kita hanya dikenalkan karbohidrat, glukosa dan gula untuk energi. Namun, ternyata ada jenis bahan bakar lain yang terbuat dari asam lemak, yang dikenal sebagai keton.

Pada tahun 2018 akan semakin banyak penelitian yang memastikan bahwa lemak rantai menengah (MCFA) mudah diubah menjadi keton oleh hati / liver, yang berarti makanan yang mengandung virgin coconut oil, minyak kelapa, keju dan mentega bisa berkontribusi pada produksi keton di dalam tubuh.

Bahkan penulis buku keren 4-Hour Workweek, Tim Ferriss langsung melakukan experimen tentang ketogenic ini dan mengatakan “had some very very clear cognitive benefits,” bahkan termasuk merasakan lebih banyak energi dan lebih fokus. Coba baca buku terbarunya : Tools of Titans

Mari nikmati makanan dengan lebih bijak dan terbuka.
Jika Kamu minat turun berat badan dengan makan daging, ayam, telur, gorengan, jeroan, dll.

Coba pelajari diet keto : DOWNLOAD PANDUAN

Lalu gabung group facebook-nya untuk belajar dan sharing bareng.

foodketo.com We would like to show you notifications for the latest news and updates.
Dismiss
Allow Notifications